Follow our social media :

Ekstrakurikuler di SMKN 2 Denpasar

Kembangkan MInat Bakat Anda!

Di SMKN 2 Denpasar, terdapat berbagai ekstrakurikuler yang dirancang untuk mengembangkan keterampilan serta minat siswa di luar kegiatan akademik. Berikut adalah beberapa ekstrakurikuler yang tersedia:

Paskibra

Ekstrakurikuler yang melatih siswa dalam kedisiplinan, kepemimpinan, dan keterampilan baris-berbaris. Anggota Paskibra juga berperan dalam upacara pengibaran bendera di sekolah dan acara-acara penting lainnya
Osis
ekstrakurikuler yang bertujuan untuk mengembangkan keterampilan kepemimpinan dan organisasi siswa. Anggota OSIS bertanggung jawab dalam merencanakan dan melaksanakan berbagai kegiatan sekolah, serta menjadi penghubung antara siswa dan pihak sekolah.
Pramuka
Ekstrakurikuler yang fokus pada pembentukan karakter, keterampilan hidup, dan cinta alam, serta berbagai keterampilan praktis yang bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari

Klub Robotika

Ekstrakurikuler yang melatih siswa dalam kedisiplinan, kepemimpinan, dan keterampilan baris-berbaris. Anggota Paskibra juga berperan dalam upacara pengibaran bendera di sekolah dan acara-acara penting lainnya
Klub Desain Grafis
Klub Desain Grafis adalah ekstrakurikuler yang mengembangkan kreativitas siswa dalam bidang desain visual. Anggota klub ini akan belajar tentang teknik desain grafis, penggunaan perangkat lunak desain, dan menghasilkan karya-karya visual yang menarik.
Klub Bahasa Inggris
Ekstrakurikuler yang membantu siswa meningkatkan keterampilan berbahasa Inggris mereka. Kegiatan klub ini meliputi diskus dan berbagai aktivitas lain yang mempraktikkan kemampuan berbahasa Inggris secara aktif.

Klub Olahraga

Klub Olahraga Salah satu ekstrakurikuler yang menyediakan berbagai kegiatan olahraga untuk siswa. Anggota klub ini dapat berpartisipasi dalam berbagai jenis olahraga seperti sepak bola, basket, badminton, serta mengikuti kompetisi olahraga antar sekolah